Dari 700 ribu hektar, hanya 8 % hutan yang tersisa.
Kerusakan lingkungan di Babel sudah sangat mengkhawatirkan.
Pemerintah akan buat tim khusus untuk kembalikan lingkungan di sini.
Pesawat yang ditumpangi wapres sempat berputar-putar di atas 1000 kaki tepat di atas penambangan timah.
Proyek penambangan timah di Babel.
sumber :http://foto.detik.com/readfoto/2011/01/23/125106/1552546/157/1/melihat-dari-udara-rusaknya-lingkungan-di-babel
0 komentar:
Posting Komentar