
Brahmaji memang sudah tidak bisa melangkah karena memiliki masalah dengan tubuhnya sehingga seluruh tubuh bagian kiri tidak bisa digerakkan. Namun tetap berani berjalan-jalan sendiri dengan sepeda motor Yamaha Jupiter-Z beroda tiga.
<span style="font-size:130%;"><br /><br /></span> Agar dapat menggunakan motor roda tiga ini, Brahmaji yang kini berusia 37 tahun memindahkan semua instrumennya disebelah kanan.
<span style="font-size:130%;"><br /><br /></span> Namun perjalanan sehari-hari Brahmaji dengan motor roda tiganya ini bukanlah tanpa kendala. Bahkan dia...